tulisan berjalan

"Welcome to my blog dear friends created by daniel ferdinando"

Kamis, 09 Januari 2014

Instrumen Musik Melayu

Instrumen Musik Melayu
Instrumen Musik Melayu antara lain sebagai berikut : 
1. Rebana Ubi  

Alat musik ini sangat terkenal sejak zaman kerajaan Melayu Kuno. Rebana ubi sering digunakan saat upacara pernikahan. Selain itu juga digunakan sebagai alat komunikasi sederhana karena bunyinya yang cukup keras. Jumlah pukulan pada rebana ubi memiliki makna tersendiri yang telah dipahami oleh masyarakt saat itu. 
2. Kompang
 
Kompang terbuat dari kulit sapi yang dikeringkan dan dipasangkan ke ring yang terbuat dari kayu. Bentuknya persis seperti rebana. Alat musik kompang terdiri dari beberapa ukuran, dan ukuran inilah yang nantinya akan menghasilkan suara berbeda sehingga variasi suara yang dihasilkan hanya berasal dari ukuran kompang
3. Sape

Sape adalah seruling tradisional masyarakat Melayu.
4. Gambus Selodang

Alat musik menyerupai ud (oud) di Timur Tengah berbentuk seludang kelapa yang dibuat dari batang nangka. Pada tengah-tengah resonator-nya ditutup dengan kulit sapi, kerbau atau kulit kambing yang sudah diraut tipis. 
5. Marwas

Marwas, atau disebut juga dengan meruas, merwas adalah alat-musik jenis gendang yang sangat berfungsi dan berarti sebagai pengatur tempo atau rentak.
6. Biola

7. Accordion

8. Gong

Tidak ada komentar:

Posting Komentar